
taufiqsuyadhi.com | Sesuai dengan judulnya,”Pemrograman Mikrokontroler Avr Mega Menggunakan Bahasa BASIC”, buku ini diperuntukkan bagi siapa saja yang tertarik belajar tentang embedded-system yaitu pemrograman chip mikrokontroler dengan menggunakan bahasa pemrograman BASIC. Buku ini dapat digunakan untuk kalangan pelajar usia sekolah SMA/SMK, pehobi embedded-systems pemula, mahasiswa jurusan teknik elektro/fisika/industri/mesin,...